Training Basic Safety Management
19 – 22 Agustus 2014
16 – 19 September 2014
28 – 31 Oktober 2014
18 – 21 November 2014
16 – 19 Desember 2014
Deskripsi
Kecelakaan adalah kejadian yang tidak diharapkan semua orang, karena kecelakaan dapat merugikan semua pihak yang terkait bahkan sampai Negara. Di Tempat Kerja, kecelakaan selalu menghantui karyawan terendah sampai pimpinan perusahaan, para pemegang saham dan pihak-pihak lain yang terkait. Banyak kecelakaan yang sebenarnya tidak perlu terjadi, tetapi bisa terjadi dan sangat merugikan. Karena itu diperlukan pengetahuan untuk mencegahnya agar kerugian dapat dihindarkan. Semua kecelakaan yang pernah terjadi ada sebabnya, semua sebab bisa dicari dan diketahui, karena itu semua sebab kecelakaan dapat dihindari sehingga semua kecelakaan bisa ditiadakan, sampai tercapai bebas kecelakaan. Salah satu cara mencegah Kecelakaan Kerja yaitu dengan menerapkan kaidah-kaidah Keselamatan dan Kesehatan Kerja di tempat kerja, yang harus dipatuhi oleh semua karyawan. Diharapkan, peserta bisa mengembangkan ketrampilannya dan mau melakukan tindakan pencegahan kecelakaan ditempat kerjanya, sehingga dapat mengurangi resiko kecelakaan ditempat kerjanya masing-masing.(pf)
Tujuan
- Meningkatkan kesadaran pegawai terhadap pentingnya tindak pencegahan kecelakaan kerja dan menumbuhkan kepedulian untuk mendorong karyawan di lingkungan kerjanya agar memiliki kesadaran untuk melakukan tindakan pencegahan kecelakaan.
- Meningkatkan pengetahuan peserta akan upaya pencegahan kecelakaan dilingkungan kerjanya.
- Meningkatkan moral Perusahaan dan karyawan serta mengurangi resiko kerugian bagi Perusahaan.
Materi
- Occupational Health & Safety Foundations
- Reasons for having Occupational Health & Safety (OHS) in the Company
- Hazards Identification & Risk Control
- Emergency Response
- Permit to Work System
- Job Safety Analysis
- Occupational Health & Safety Programs
- Case Study : “Safe Work Method and Safe Work Environment”
- Occupational Health & Safety Implementation
- Occupational Health & Safety Management System
Peserta
- Calon dan Anggota P2K3
- Jajaran Manajer dan Supervisor Perusahaan mulai dari Bagian Produksi, Pemeliharaan, Engineering, Planning, Analis, Personalia, Pelatihan dan Pengembangan sampai dengan Sekuriti.
- Semua karyawan yang terkait dalam pengembangannya dan yang akan dicalonkan ke jenjang yang lebih tinggi.
Tempat
Bandung (The Papandayan Hotel / The Aston Hotel / The Amaris Hotel )
In House Training:
Depend on request
“if there is demand for the implementation of training in another city we are ready to serve”
Instruktur
Widodo Haryono, Amd.,ST.,M.Kes
Biaya
Biaya pelatihan sebesar Rp 8.500.000/peserta Non residensial. Khusus untuk pengiriman 3 peserta dari perusahaan yang sama, biaya pendaftaran sebesar Rp.8.000.000
Fasilitas
- Training Module
- Flash Disk contains training material
- Certificate
- Stationeries: NoteBook and Ballpoint
- Backpack
- Training Photo
- Training room with Full AC facilities and multimedia
- Lunch and twice coffeebreak every day of training
- Qualified Instructor
- Exclusive Gifts
- Transportation for participants from hotel of participants to/from hotel of training (if minimal participants is 4 persons from the same company)